Pahami Lirik Lagu Barat Dengan Terjemahannya...

Rabu

Lirik Fire & Ice - Kevin Wild ft. Kelly Sweet Terjemahannya

Terjemahannya Fire & Ice - Kevin Wild ft. Kelly Sweet | Lirik Lagu Fire & Ice - Kevin Wild ft. Kelly Sweet | Arti Lirik atau Makna Lirik Lagu Fire & Ice - Kevin Wild ft. Kelly Sweet
I would say I love you till I die
Aku kan katakan aku mencintaimu sampai ku mati
But we've been broken far too many times
Tapi kita sudah putus terlalu sering
A silhouette of us is all that's left of us
Bayangan kitalah yang tersisa dari kita
A shadow of our love
Bayangan cinta kita
Lost you in the tears I never cried
Kehilanganmu di air mataku tak pernah menangis
Baby you and I we're like fire and ice
Kasih, kau dan aku kita seperti api dan es
We leave each other cold in the heat of the night
Kita saling tinggalkan dingin dalam panas malam
Baby you and I we're like fire and ice
Kasih, kau dan aku kita seperti api dan es
We burned each other out till we froze inside
Kita saling membakar, sampai kita membeku di dalam
I would say there's something left to say
Aku kan mengatakan ada sesuatu yang tersisa untuk di katakan
But blowin' smoke will only bring us pain
Tapi meniup asap hanya kan membawa sakit hati
All these memories will always follow me everywhere I go
Semua kenangan ini kan selalu mengikutiku kemanapun ku pergi
You lost me in the words you didn't say
Kau kehilanganku dalam  pertengkaran, kau tak katakan
Baby you and I we're like fire and ice
Kasih, kau dan aku kita seperti api dan es
We leave each other cold in the heat of the night
Kita saling tinggalkan dingin dalam panas malam
Baby you and I we're like fire and ice
Kasih, kau dan aku kita seperti api dan es
We burned each other out till we froze inside
Kita saling membakar, sampai kita membeku di dalam

Lirik Fire & Ice - Kevin Wild ft. Kelly Sweet Terjemahannya Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fun
Comments